Program Kajian Ilmiah dan Pengembangan Fakultas Ilmu Kesehatan merupakan wadah bagi Dosen dan Mahasiswa, untuk melakukan kegiatan-kegiatan ilmiah dan menciptakan produk inovasi serta penerapan IPTEK sebagai bentuk mewujudkan kualitas pendidikan dan suasana akademik yang bermutu
